Profile
Denni Francisco mendirikan Ngali pada tahun 2019 yang memproduksi pakaian dan scarf. Dalam produksinya, Denni berkolaborasi dengan masyarakat asli Aborigin dan Torres Strait Island untuk membawakan karya yang otentik dan memperkenalkannya ke seluruh dunia.Ngali menjadi alternatif selain fast fashion karena mereka menggunakan material terbaik sehingga awet untuk digunakan. Di samping itu desainnya juga timeless sehingga bisa dipakai dalam jangka waktu yang lebih panjang.
Dalam penampilannya di JFW 2023, Ngali membawakan tema”Miya” yang berarti bersama di mana mereka membawakan warna-warna solid bersama.
Brand
NgaliAchievements
Australian National Indigenous Fashion Award Winner 2021 and 2022Sellout runway Milan Fashion Week, February 2022,
Australian Fashion Laureate nominee 2022
3rd place listing in Australian Retail Industry Magazine - Ragtrader’s Power 30
Identified as one of 30 coolest retailers in 2021
Contact
Workshop/Shop: 24 Aurora Lane, Docklands,Victoria, Australia
E-mail: [email protected]
Instagram: @ngali_australia
TikTok: @ngali_australia
Facebook: @ngali_australia
Twitter: @ngali_australia
Mobile: +61418140635