Pameran Batik dan Trunk Show ‘Peranakan’ di UMA Oscar Lawalata
Beberapa waktu lalu, bertempat di UMA Oscar Lawalata, Kemang Timur Raya, Jakarta Selatan, tergelar pameran batik dan trunk show ‘Peranakan’.
31 Jan 2019
Angela Arsyad
2 / 20
Selain memamerkan koleksi batik juga menggelar trunk show dengan model dari beberapa para sosialita Jakarta. Peranakan merupakan perkawinan “percampuran” antar suku bangsa yang telah lama ada beranak pinak di Bumi Nusantara. Pameran Batik dan Trunk Show ini menggambarkan perkawinan dari gambar yang ditampilkan dari beberapa kota yang digabungkan sehingga menjadi sebuah Batik yang unik. Para undangan dari berbagai kalangan sosialita hadir turut melihat koleksi-koleksi peranakan karya Oscar Lawalata. (Orie) Foto : Orie Buchori.
Author
DEWI INDONESIA
Di tengah dunia yang terlalu cepat, terlalu visual, dan terlalu sibuk membersihkan citra, Ardi memilih untuk tetap kotor dan hidup....
Lokakarya seni bersama Nindityo Adipurnomo membuka persepsi baru dalam menafsir seni dengan pendekatan sensoris. Tentang bagaimana seni tak selalu harus dijelaskan, tapi lebih dulu dirasakan....
DIOR bawa pesona Dioriviera ke Bali, padukan keindahan tropis, savoir-faire Prancis, dan koleksi musim panas eksklusif. ...
Easthedra, koleksi debut The Rizkianto di Indonesia, mempersembahkan sembilan tampilan yang memadukan pesona tenun tradisional Indonesia dengan sentuhan tailoring Eropa...
DIBBA, rumah mode dari Indonesia, memanjangkan langkahnya ke panggung Thailand Fashion Week 2025 lewat koleksi \"Odyssey\"....
Musikal Keluarga Cemara kembali hadir dengan pembaruan, membawa kisah keluarga penuh makna dan isu sosial terkini....