Simak 7 Seleb Indonesia yang Gemar Gonta Ganti Warna Rambut
Nirina Zubir

Mantan VJ MTV ini selain sering ganti warna rambut, juga tidak tanggung-tanggung model potongan rambutnya. Dari film Heart (2006) sampai sekarang, ibu dua anak ini paling demen eksperimen sama rambutnya, dan kerap mealukan eksperimen rambut warnanya bersama hairdresser Michael Zimbalist.